Welfare Indicators of Pegunungan Bintang Regency 2021 - BPS-Statistics Indonesia Pegunungan Bintang Regency

Hasil Sensus Penduduk (SP2020) pada September 2020 mencatat jumlah penduduk Indonesia sebesar 270,20 juta jiwa

Welfare Indicators of Pegunungan Bintang Regency 2021

Catalog Number : 4102004.9417
Publication Number : 94170.2142
ISSN/ISBN : -
Publishing Frequency : Annually
Release Date : December 31, 2021
Language : Indonesian
File Size : 2.61 MB

Abstract

Sasaran pembangunan yang dilakukan oleh pemerintah selama ini adalah untuk meningkatkan kesejahteraan rakyat. Untuk mencapai tingkat kesejahteraan tertentu, pemerintah perlu melakukan serangkaian program yang berkesinambungan, menyeluruh, terarah, dan terpadu. Oleh karena itu, perlu dilakukan evaluasi dan perencanaan terhadap sejumlah indikator yang dapat mencerminkan perkembangan taraf kesejahteraan rakyat, yang ditinjau dari perkembangan antar waktu dan keragaman antar wilayah. Publikasi “Indikator Kesejahteraan Rakyat Kabupaten Pegunungan Bintang” ini dimaksudkan untuk mengetahui indikator-indikator kesejahteraan rakyat di Kabupaten Pegunungan Bintang.
Badan Pusat Statistik

BPS-Statistics Indonesia

Badan Pusat Statistik Kabupaten Pegunungan Bintang (Statistics of Pegunungan Bintang Regency)Kampung Dabolding

Distrik Kolomdol

Kabupaten Pegunungan Bintang. Email : pst9417@bps.go.id

logo_footer

Manual

ToU

Links

Copyright © 2023 BPS-Statistics Indonesia